Category: Aqidah

Iman Kepada Kitab-Kitab Allah – 8 SMP – Google Slide

Iman Kepada Kitab-Kitab AllahBab : 1Kelas : 8Semester : Ganjil 2020 Pelajaran : Aqidah AkhlaqPengajar : Danang Aqidah Akhlaq -Kelas 8-Bab I: Iman Kepada Kitab…

Iman Kepada Kitab-Kitab Allah
Bab : 1
Kelas : 8
Semester : Ganjil 2020

Pelajaran : Aqidah Akhlaq
Pengajar : Danang


Aqidah Akhlaq -Kelas 8-Bab I: Iman Kepada Kitab Samawi

A. Makna Iman Kepada Kitab-Kitab Allah

Secara Ishthilah

B. Tata Cara Beriman Kepada Kitab Allah

1. Meyakini bahwa kitab-kitab itu berasal dari Allah

2. Meyakini bahwa kitab-kitab itu mengajak beribadah kepada Allah

3. Meyakini bahwa kitab-kitab itu tidak saling bertentangan

4. Beriman kepada semua kitab yang disebutkan di dalam alQur-an

5. Meyakini bahwa syariat para nabi sebelum nabi Muhammad itu terhapus

Doa Agar Mendapat Ilmu yang Bermanfaat

رب زدني علما

وارزقني فهما

اللهم إني أسألك علما نافعا

، ورزقا طيبا ،

وعملا متقبلا

Hadits ini, Agar Semangat beramal Jariah

إذا مات ابن آدم انقطع عمله إلا من ثلاث:

صدقة جارية،

أو علم ينتفع به،

أو ولد صالح يدعو له


Video Iman Kepada Kitab Kitab Allah 8 SMP Bag. I Google Slide


Video Iman Kepada Kitab Kitab Allah 8 SMP Bag. II Google Slide


A. Makna Iman Kepada Kitab-Kitab Allah

Mari kita pelajari bersama, tetap semangat!

Beriman kepada kitab Allah (Secara ishthilah):

Beriman kepada kitab Allah (Secara ishthilah):
Meyakini dengan sungguh-sungguh bahwa Allah memiliki kitab-kitab yang diturunkan kepada Rasul-Nya untuk disampaikan kepada hamba-hamba-Nya.

Apakah Allah itu berbicara?

Apakah Allah itu berbicara?
Kita meyaqini bahwa Allah berbicara
Kitab Allah = Kalamullah = Firman Allah
Allah berbicara dengan kalam-Nya
Akan tetapi Allah berbicara TIDAK SEPERTI BICARANYA MAKHLUQ, melainkan sesuai dengan keagungan dan kebesaranNya.

Qaidah besar

Qaidah besar
Jangan samakan shifat Allah yang SEMPURNA dengan shifat manusia yang terdapat cela.
Allah berbicara
Manusia juga berbicara
Namun kaifiyat (cara) bicara Allah sangat jauh berbeda dengan bicaranya manusia

Jangan samakan shifat Allah yang SEMPURNA dengan shifat manusia yang terdapat cela.

Apakah Allah memerintahkan kita untuk beriman kepada semua kitab-Nya?

AnNisa: 136
يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا آمِنُوا بِاللَّهِ وَرَسُولِهِ وَالْكِتَابِ الَّذِي نَزَّلَ عَلَىٰ رَسُولِهِ وَالْكِتَابِ الَّذِي أَنزَلَ مِن قَبْلُ

Wahai orang-orang yang beriman! Tetaplah beriman kepada Allah dan Rasul-Nya dan kitab yang diturunkan kepada Rasul-Nya dan kitab yang Allah turunkan sebelumnya


B. Tata Cara Beriman Kepada Kitab Samawi

1. Meyaqini bahwa kitab-kitab itu berasal dari Allah

  1. Meyaqini bahwa kitab-kitab itu berasal dari Allah
    نَزَّلَ عَلَيْكَ الْكِتَابَ بِالْحَقِّ مُصَدِّقًا لِّمَا بَيْنَ يَدَيْهِ وَأَنزَلَ التَّوْرَاةَ وَالْإِنجِيلَ (3) من قبل
    Ali Imran: 3 & 4
    Dialah (Allah) menurunkan Kitab (AlQur-an) kepadamu (Muhammad) yang mengandung kebenaran, (yang) membenarkan (kitab-kitab) sebelumnya, dan menurunkan Taurat dan Injil, sebelumnya

2. Meyaqini bahwa kitab samawi itu mengajak beribadah

  1. Meyaqini bahwa kitab samawi itu mengajak beribadah
    كُونُوا رَبَّانِيِّينَ بِمَا كُنتُمْ تُعَلِّمُونَ الْكِتَابَ وَبِمَا كُنتُمْ تَدْرُسُونَ)
    Ali Imran: 79
    “Jadilah kalian pengabdi- pengabdi Allah, karena kalian mengajarkan Kitab dan mempelajarinya”

المصحف العثماني في المتحف
Mush-haf Utsmaniy di Museum


3. Meyaqini bahwa kitab samawi tidak saling bertentangan

  1. Meyaqini bahwa kitab samawi tidak saling bertentangan
    القران
    الاإنجيل
    التورة

    وَأَنزَلْنَا إِلَيْكَ الْكِتَابَ بِالْحَقِّ مُصَدِّقًا لِّمَا بَيْنَ يَدَيْهِ مِنَ الْكِتَابِ
    AlMaidah: 48
    “Dan kami menurunkan Kitab (AlQur-an) kepadamu (Muhammad) dengan membawa kebenaran yang membenarkan kitab-kitab sebelumnya

4. Beriman kepada semua kitab Samawi

  • 4. Beriman kepada semua kitab Samawi
    التورة
    Nabi Musa
    صحف إبراهيم
    Nabi Ibrahim
    الإنجيل
    Nabi Isa
    صحف موسى
    Nabi Musa
    الزبور
    Nabi Daud
    القران
    Nabi Muhammad

Muamalah kita terhadap kitab Samawi terdahulu
First
Sebatas meyaqini kitab samawi terdahulu
Second
Karena kitab samawi terdahulu telah diubah
Last
Karena kitab samawi terdahulu dihapus oleh AlQur-an


5. Meyaqini syariat dalam kitab samawi terdahulu itu terhapus dengan diturunkannya AlQur-an

  1. Meyaqini syariat dalam kitab samawi terdahulu itu terhapus dengan diturunkannya AlQur-an
    Rasulullah bersabda
    لقد جئتكم بها بيضاء نقية لَوْ كَانَ مُوسَى حَيًّا مَا وَسِعَهُ إِلَّا اتِّبَاعِي
    HR. Ahmad
    “Aku (Muhammad) datang kepada kalian dengan membawa yang putih (AlQur-an). Seandainya (Nabi) Musa masih hidup maka beliau tidak punya pilihan selain mengikutiku”

Diagram jumlah pemeluk agama:

Yahudi
Nashrani
Islam

زادنا الله علما وحرصا
Terima Kasih
Ada pertanyaan?
085782760076
zurnyl@gmail.com

Kunjungi Yuk!

Website Kami:
gorubah – berubah lebih baik
mantaba – Kembali Belajar Bersama
mengenal berbagai kitab: kitab.my.id
https://hadiah.my.id/
http://zurni.my.id/

Special thanks to all the people who made and released these awesome resources for free:
Presentation template by SlidesCarnival
Photographs by Unsplash

Shalawat untuk Nabi

Shalawat untuk Nabi :
اللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ، وَعَلَى آلِ مُحَمَّدٍ،
كَمَا صَلَّيْتَ عَلَى إِبْرَاهِيمَ، وَعَلَى آلِ إِبْرَاهِيمَ،
إِنَّكَ حَمِيدٌ مَجِيدٌ

Serta Doa untuk orang tua

Serta Doa untuk orang tua:
ﺭَﺏِّ ﺍﻏْﻔِﺮْ ﻟِﻲْ
ﻭَﻟِﻮَﺍﻟِﺪَﻱَّ ﻭَﺍﺭْﺣَﻤْﻬُﻤَﺎ
ﻛَﻤَﺎ ﺭَﺑَّﻴَﺎﻧِﻲْ ﺻَﻐِﻴْﺮًﺍ

Aqidah 7 SMP Bab I Pengertian Iman Google Slide

Bab 1Pengertian ImanSekolah : SMP Al Minhaj Tamansari BogorPelajaran : AqidahKelas : 7 Semester Ganjil 2020Pengajar : Danang سلامAhlan Aqidah Akhlaq – Kelas 7 –…

Bab 1
Pengertian Iman
Sekolah : SMP Al Minhaj Tamansari Bogor
Pelajaran : Aqidah
Kelas : 7 Semester Ganjil 2020
Pengajar : Danang

سلام
Ahlan

Aqidah Akhlaq – Kelas 7 – Bab I: Pengertian Iman

A. Definisi Iman

B. Bertambah dan Berkurangnya Iman

C. Apakah iman itu juga bercabang?

D. Prinsip-Prinsip Dasar Keimanan (Rukun Iman)

Aqidah Akhlaq – Kelas 7 – Bab I: Pengertian Iman

Aqidah Akhlaq – Kelas 7 – Bab I: Pengertian Iman
A. Definisi Iman
B. Bertambah dan Berkurangnya Iman
C. Apakah iman itu juga bercabang?
D. Prinsip-Prinsip Dasar Keimanan (Rukun Iman)

Doa dan Hadits Penyemangat Belajar

اللهم إني أسألك علما نافعا ، ورزقا طيبا ، وعملا متقبلا
رب زدني علما وارزقني فهما
إذا مات ابن آدم انقطع عمله إلا من ثلاث: صدقة جارية،
أو علم ينتفع به،
أو ولد صالح يدعو له

اللهم إني أسألك علما نافعا ، ورزقا طيبا ، وعملا متقبلا

رب زدني علما وارزقني فهما

إذا مات ابن آدم انقطع عمله إلا من ثلاث: صدقة جارية،

أو علم ينتفع به،

أو ولد صالح يدعو له

Semoga Allah membalas jasamu wahai guruku,
dengan kekal surga-Nya

Video Aqidah 7 SMP Semester Ganjil Bab I Pengertian Iman Google Slide


A. Definisi Iman

A. Definisi Iman

  • Secara bahasa : Yaqin
  • Secara ishthilah : (1) Membenarkan dengan hati, (2) mengucapkan dengan lisan dan (3) mengamalkan dengan anggota badan
    تَصْدِيقٌ بِالْجَنَانِ، وَ قول بِاللِّسَانِ، وَعَمَلٌ بِالْأَرْكَانِ”
    Dari ishthilah ini bisa kita ambil contoh:
  • Jika seseorang hanya beriman di hati lalu dia bersyahadat namun tidak shalat maka dia belum beriman
  • Jika dia mengucapkan syahadat dan shalat berjamaah di masjid bersama qaum muslimin namun di dalam hatinya tak ada keimanan maka dia pun belum beriman

تَصْدِيقٌ بِالْجَنَانِ، وَ قول بِاللِّسَانِ، وَعَمَلٌ بِالْأَرْكَانِ

Mufradat!

Arabic

  • تَصْدِيقٌ >>
  • بِالْجَنَانِ >>
  • قول >>
  • بِاللِّسَانِ >>
  • عَمَلٌ >>
  • بِالْأَرْكَانِ

Indonesia

  • Membenarkan
  • Dengan Hati
  • Mengatakan
  • Lisan
  • Melakukan
  • Dengan anggota badan

Mufradat!

تَصْدِيقٌ: Membenarkan
: Hati : بِالْجَنَانِ
: Perkataan : وَ قول
: Lisan : بِاللِّسَانِ
: Perbuatan : وَعَمَلٌ
: Dengan anggota badan : بِالْأَرْكَانِ”


B. Bertambah dan Berkurangnya Iman

B. Bertambah dan Berkurangnya Iman
—Apakah iman bisa bertambah & berkurang?
Jika bisa, apa buktinya?

Coba perhatikan contoh berikut:

Coba perhatikan contoh berikut:
Pernah tidak pada hari tertentu, kita sangat semangat shalat berjamaah bahkan berada di shaf awal?
Iman Bertambah
Iman Berkurang
Namun beberapa hari kemudian, kita menjadi agak malas, bukan hanya di shaf terakhir namun masbuq

Faktor Bertambah & Berkurangnya Iman

Faktor Bertambah & Berkurangnya Iman
Lalu apa saja sih faktor yang menyebabkan iman kita bisa bertambah dan berkurang?

Faktor Bertambah & Berkurangnya Iman
Faktornya diantaranya:
(a) Bertambah dengan ketaatan
(b) Berkurang dengan kemaksiatan

Coba kita terapkan pada contoh kita di atas

Coba kita terapkan pada contoh kita di atas
Ketika shalat kita begitu semangat. Brarti sebelum shalat, kita melakukan amal kebaikan semisal menolong adik kita saat kesusahan.
Namun saat kita agak malas shalat, nampaknya sebelum shalat, kita mengerjakan kegiatan kemaksiatan seperti membentak orang tua.
Bertambah Iman
Berkurangnya Iman

Apakah Allah berfirman bahwasanya iman itu bisa bertambah?

Apakah Allah berfirman bahwasanya iman itu bisa bertambah?

(1) وَيَزْدَادَ الَّذِينَ آمَنُوا إِيمَانًا
“Agar orang yang beriman bertambah imannya” (alMudatsir: 31)
(2) وَاِذَا تُلِيَتْ عَلَيْهِمْ اٰيٰتُهٗ زَادَتْهُمْ اِيْمَانًا
“Dan jika dibacakan ayat-ayatnya-Nya kepada mereka, maka bertambah kuat imannya” (alAnfal: 2)

(1) وَيَزْدَادَ الَّذِينَ آمَنُوا إِيمَانًا

“Agar orang yang beriman bertambah imannya” (alMudatsir: 31)

(2) وَاِذَا تُلِيَتْ عَلَيْهِمْ اٰيٰتُهٗ زَادَتْهُمْ اِيْمَانًا

“Dan jika dibacakan ayat-ayatnya-Nya kepada mereka, maka bertambah kuat imannya” (alAnfal: 2)

Mana dalil bahwasanya iman bisa berkurang?

Mana dalil bahwasanya iman bisa berkurang?
Pendalilannya bisa dengan “mafhum mukhalafah” yaitu dengan mengambil hukum dari kebalikannya, coba kita praktikkan:
(-) Ketika ayat di atas menunjukan bahwa iman bertambah bahwa konsekuensinya suatu saat pun bisa berkurang. Dan ini bisa kita ambil praktik kenyataanya pada contoh shalat di atas.


C. Apakah iman itu juga bercabang?

C. Apakah iman itu juga bercabang?
Kita jawab iya.
Maka imanpun laksana pohon yang punya bagian utama yaitu:
akar,
batang dan
cabang serta
buah.

Kita terapkan contohnya;

Kita terapkan contohnya;
Akar itu ibarat syahadat,
Batang itu ibarat shalat,
Cabang itu ibarat shalat sunnah
Buah itu ibarat bisa menahan berbuatan orang lain berbuat maksiat.
Penerapan contoh

Hadits Nabi; Iman itu juga Punya Cabang

Iman itu juga Punya Cabang
الإِيمانُ بضْعٌ وسِتُّونَ، شُعْبَةً، فأفْضَلُها قَوْلُ لا إلَهَ إلَّا اللَّهُ، وأَدْناها إماطَةُ الأذَى عَنِ الطَّرِيقِ، والْحَياءُ شُعْبَةٌ مِنَ الإيمانِ.
“Iman itu memiliki enam puluh cabang lebih. Yang paling utama adalah ucapan لا إلَهَ إلَّا اللَّهُ dan yang terrendah adalah menyingkirkan gangguan dari jalan. Juga rasa malu termasuk cabang Iman” (HR Muslim)


D. Prinsip-Prinsip Dasar Keimanan (Rukun Iman)

D. Prinsip-Prinsip Dasar Keimanan (Rukun Iman)
أَنْ (1) تُؤْمِنَ بِاللهِ
(2) وَمَلاَئِكَتِهِ
(3) وَكُتُبِهِ
(4) وَرُسُلِهِ
(5) وَالْيَوْمِ الآخِرِ
(6) وَتُؤْمِنَ بِالْقَدَرِ خَيْرِهِ وَشَرِّهِ

Rukun Iman:

Rukun Iman:
Beriman kepada Allah
Beriman kepada Malikat-Malaikat
Beriman kepada Kitab-Kitab
Beriman kepada Rasul-Rasul
Beriman kepada Hari Akhir
Beriman kepada Taqdir

Kunjungi!

Kunjungi
www.gorubah.com
Ada pertanyaan?
Danang Suro
Wa & email
085782760076
zurnyl@gmailcom
Please keep this slide for attribution.

Shalawat untuk Nabi Serta Doa untuk orang tua

Shalawat untuk Nabi :
اللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ، وَعَلَى آلِ مُحَمَّدٍ،
كَمَا صَلَّيْتَ عَلَى إِبْرَاهِيمَ، وَعَلَى آلِ إِبْرَاهِيمَ،
إِنَّكَ حَمِيدٌ مَجِيدٌ
Serta Doa untuk orang tua:
ﺭَﺏِّ ﺍﻏْﻔِﺮْ ﻟِﻲْ
ﻭَﻟِﻮَﺍﻟِﺪَﻱَّ ﻭَﺍﺭْﺣَﻤْﻬُﻤَﺎ
ﻛَﻤَﺎ ﺭَﺑَّﻴَﺎﻧِﻲْ ﺻَﻐِﻴْﺮًﺍ

Aqidah 9 SMP Bab I Iman Kepada Hari Akhir

Iman Kepada Hari Akhir9 SMP Semester GanjilDanang Suro A. Iman Kepada Hari AKhirPengertian Iman Kepada Hari AkhirSecara ishthilah B. Amalan (Hamba) Bukti Hari AkhirMengaku beriman…

Iman Kepada Hari Akhir
9 SMP Semester Ganjil
Danang Suro

A. Iman Kepada Hari AKhir
Pengertian Iman Kepada Hari Akhir
Secara ishthilah

B. Amalan (Hamba) Bukti Hari Akhir
Mengaku beriman kepada hari akhir tapi tak beramal?

C. Manfaat Iman Kepada Hari Akhir

  • Memberi motivasi yang tinggi untuk senantiasa mentaati Allah
  • Menjauhkan hamba dari segala perbuatan yang menimbulkan murka Allah
  • Menjadi kabar gembira bagi setiap mu-minin
  • Menambah keyaqinan bahwa Allah Maha Adil
Doa & Hadits Amal Jariah

اللهم إني أسألك علما نافعا ، ورزقا طيبا ، وعملا متقبلا

رب زدني علما وارزقني فهما

إذا مات ابن آدم انقطع عمله إلا من ثلاث: صدقة جارية،

أو علم ينتفع به،

أو ولد صالح يدعو له

اللهم إني أسألك علما نافعا ، ورزقا طيبا ، وعملا متقبلا
رب زدني علما وارزقني فهما
إذا مات ابن آدم انقطع عمله إلا من ثلاث: صدقة جارية،
أو علم ينتفع به،
أو ولد صالح يدعو له

Semoga Allah membalas jasamu wahai guruku,
dengan kekal surga-Nya


Video Pembelajaran Aqidah 9 SMP Bab I Iman Kepada Hari Akhir


A. Pengertian Iman Kepada Hari Akhir

A. Pengertian Iman Kepada Hari Akhir
Mari Kita Pelajari Bersama , Tetap Semangat!

Iman Kepada Hari Akhir (Secara Ishthilah)

“Meyakini semua hal, tentang kehidupan setelah kematian, berdasarkan berita oleh Allah dan Rasul-nya”

Kejadian-Kejadian Hari Akhir

Kejadian-kejadian hari akhir

  1. Alam Barzakh (Qubr)
  2. Qiyamah Ditiupnya Sangkakala – Kehancuran Alam Semesta
  3. Hari Kebangkitan dari Qubr
  4. Berkumpul di Mahsyar
  5. Syafaat (pertolongan untuk hamba)
  6. Hisab (transfer pahala)
  7. Dibagikan catatan amal (suhuf)
  8. Mizan (timbangan amal baik buruk)
  9. Telaga AlKautsar
  10. Sirath (jembatan menuju surga di atas neraka
  11. Akhir yang terakhir adalah keputusan masuk surga atau neraka.

Kejadian-Kejadian Hari Akhir

1. Alam Barzakh (Qubr)

2. Qiyamah Ditiupnya Sangkakala – Kehancuran Alam Semesta

3. Hari Kebangkitan dari Qubr

4. Berkumpul di Mahsyar

5. Syafaat (pertolongan untuk hamba)

6. Hisab (transfer pahala)

7. Dibagikan catatan amal (suhuf)

8. Mizan (timbangan amal baik buruk)

9. Telaga AlKautsar

10. Sirath (jembatan menuju surga di atas neraka

11. Akhir yang terakhir adalah keputusan masuk surga atau neraka.

Qaidah Besar

Qaidah Besar
Surat-surat Makiyyah banyak berisikan tentang kehidupan hari akhir karena memang pentingnya hal ini dalam prioritas dan keutamaan jika dibandingkan hal lain semisal hukum (dunia)
Surat Makiyyah adalah surat yang turun sebelum Nabi Muhamamd hijrah ke Madinah

Nama-Nama Lain Hari Akhir
  1. الحاقة >>>
  2. الواقعة >>>
  3. الغشية >>>
  4. الطامة >>>
  5. الصاخة >>>
  6. القارعة >>>
  7. القيامة >>>
  1. Benar-benar terjadi
  2. Pasti terjadi
  3. Hari Pembalasan
  4. Malapetaka
  5. Memekakkan (telinga)
  6. Goncangan dahsyat
  7. Kebangkitan

B. Amalan (Hamba) Bukti Hari Akhir

1. Memakmurkan Masjid

1. Memakmurkan Masjid
إِنَّمَا يَعْمُرُ مَسَاجِدَ اللَّهِ مَنْ آمَنَ بِاللَّهِ وَالْيَوْمِ الْآخِرِ
التوبة: 18
“Sesungguhnya yang memakmurkan masjid hanyalah orang yang beriman kepada Allah dan hari Akhir”.

Contoh memakmurkan masjid
  • Shalat Jamaah.
  • Kajian.
  • Membersihkan.
  • Bershadaqah
  • Tempat musyawarah.

2. Berjihad di jalan Allah

  1. Berjihad di jalan Allah
    يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا مَا لَكُمْ إِذَا قِيلَ لَكُمُ انفِرُوا فِي سَبِيلِ اللَّهِ اثَّاقَلْتُمْ إِلَى الْأَرْضِ ۚ أَرَضِيتُم بِالْحَيَاةِ الدُّنْيَا مِنَ الْآخِرَةِ
    Wahai orang-orang yang beriman! Mengapa jika diserukan kepada kalian: Berperanglah di jalan Allah. Namun kalian merasa berat tinggal di rumahmu? Apakah kalian lebih menyenangi kehidupan dunia dari pada kehidupan akhirat? التوبة: 38
Mengaku beriman kepada hari akhir tapi tak beramal?

Mengaku beriman kepada hari akhir tapi tak beramal?
Senikmat-nikmatnya kenikmatan dunia itu…
jauh tak sebanding
jika dibandingkan dengan…
kekalnya kehidupan akhirat
Lalu mengapa masih mementingkan kehidupan dunia?


C. Manfaat Beriman Kepada Hari Akhir

C. Manfaat Beriman Kepada Hari Akhir

  • Menjauhkan hamba dari segala perbuatan yang menimbulkan murka Allah
  • Memberi motivasi tinggi agar selalu menataati Allah
  • Menjadi kabar gembira bagi setiap mu-min
  • Menambah keyaqinan bahwa Allah Maha Adil
Mufradat
  1. Seberat >>>
  2. Berlarilah >>>
  3. Memakmurkan >>>
  4. Merasa berat >>>
  5. Bersegeralah >>>
  6. Jauhkanlah >>>
  1. مثقال
  2. انفرا
  3. يعمر
  4. اثاقلتم
  5. سارعوا
  6. اتقوا
Waqtu Akhirat

Waqtu Akhirat
1000 tahun di dunia
Lalu kenapa kita masih bermalas-malasan?

زادنا الله علما وحرصا
ِAda pertanyaan?
zurnyl@gmail.com
085782760076


Kunjungi yuk!

Kunjungi yuk!
Website Kami:
gorubah – berubah lebih baik
mantaba – Kembali Belajar Bersama
mengenal berbagai kitab: kitab.my.id
https://hadiah.my.id/
http://zurni.my.id/

Terima kasih untuk:
Presentation template by SlidesCarnival
Photographs by Startupstockphotos

Shalawat untuk Nabi

Shalawat untuk Nabi :
اللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ، وَعَلَى آلِ مُحَمَّدٍ،
كَمَا صَلَّيْتَ عَلَى إِبْرَاهِيمَ، وَعَلَى آلِ إِبْرَاهِيمَ،
إِنَّكَ حَمِيدٌ مَجِيدٌ

Serta Doa untuk orang tua

Serta Doa untuk orang tua
ﺭَﺏِّ ﺍﻏْﻔِﺮْ ﻟِﻲْ
ﻭَﻟِﻮَﺍﻟِﺪَﻱَّ ﻭَﺍﺭْﺣَﻤْﻬُﻤَﺎ
ﻛَﻤَﺎ ﺭَﺑَّﻴَﺎﻧِﻲْ ﺻَﻐِﻴْﺮًﺍ

Aqidah 7 SMP 2020 Bab II Iman Kepada Allah

Aqidah 7 SMP 2020Iman Kepada AllahDanang Suro Iman Kepada AllahA. Iman Kepada Allah Fithrah Aql Keteraturan Ciptaan Kitab Samawi Terdahulu B. Iman Kepada Rububiyah AllahPengertian…

Aqidah 7 SMP 2020
Iman Kepada Allah
Danang Suro

Iman Kepada Allah
A. Iman Kepada Allah

  1. Fithrah
  2. Aql
  3. Keteraturan Ciptaan
  4. Kitab Samawi Terdahulu

B. Iman Kepada Rububiyah Allah
Pengertian dan Cakupannya serta contohnya


C. Iman Kepada Uluhiyah Allah
Pengertian dan Cakupannya juga contohnya

D. Iman Terhadap Nama & Shifat Allah

  • Pengertian dan Cakupannya juga contohnya
  • Ta’thil
  • Takyif
  • Tamtsil
  • Tahrif

E. Buah Iman Kepada Allah

  • Bertambah keimanan kita
  • Menguatkan rasa cinta, takut dan harap kepada Allah
  • Mendorong kita agar semangat beribadah
  • Jiwa dan hati kita akan tenteram dan tenang

اللهم إني أسألك علما نافعا ، ورزقا طيبا ، وعملا متقبلا
رب زدني علما وارزقني فهما
إذا مات ابن آدم انقطع عمله إلا من ثلاث:
صدقة جارية،
أو علم ينتفع به،
أو ولد صالح يدعو له

اللهم إني أسألك علما نافعا ، ورزقا طيبا ، وعملا متقبلا

رب زدني علما وارزقني فهما

إذا مات ابن آدم انقطع عمله إلا من ثلاث:

صدقة جارية،

أو علم ينتفع به،

أو ولد صالح يدعو له

Semoga Allah membalas jasamu wahai guruku, dengan kekal surga-Nya

A. Iman Kepada Allah

A. Iman Kepada Allah
Mari kita pelajari bersama, tetap semangat!

Pengertian Iman Kepada Allah Secara Ishthilah
Membenarkan dengan sungguh-sungguh akan keberadaan Allah, 
bahwa Dia lah Pencipta segala sesuatu, 
Pengatur seluruh alam 
dan tiada sekutu bagi-Nya
Dalil-Dalil Bukti Keberadaan Allah

Dalil-Dalil Bukti Keberadaan Allah

1.Fithrah


1.Fithrah
كُلّ موْلودٍ يُولدُ على الفِطرَة فأبواه يُهَوِّدانه أو يُنصِّرانه أو يُمجسّانه
(Setiap bayi dilahirkan atas dasar fithrah, maka kedua orang tuanyalah yang menjadikannya Yahudi atau Nashrani atau Majusi) HSR al Bukhari dan Muslim

Jadi seorang itu lahir dalam keadaan Muslim yaitu beriman kepada Allah Yang Maha Esa

2. Aqal

2. Aqal

قول الأعرابي: (البعرة تدل على البعير، والأثر يدل على المسير).

قول الأعرابي: (البعرة تدل على البعير، والأثر يدل على المسير).

Pepatah Arab Badwy
Kotoran unta itu menunjukkan adanya unta
dan jejak itu menunjukkan adanya yang lewat

Ada sebab ada aqibat

Debatnya Al Imam Abu Hanifah dengan Atheis
Pohon yang tumbang sendiri
lalu terpotong sendiri
lalu menjadi perahu sendiri
lalu berlayar sendiri
tanpa nahkoda
Lalu orang-orang atheis itu pun berkata: mustahil
Abu Hanifah pun menanggapi: begitu pula alam semesta ini

3. Keteraturan Ciptaan

3. Keteraturan Ciptaan
الَّذِي أَحْسَنَ كُلَّ شَيْءٍ خَلَقَهُ … السجدة: 7
Tak ada yang tabrakan
“Yang memperindah segala sesuatu yang Dia ciptakan”

Mata di depan
Telinga di samping
Hidung di tengah

4. Kitab Samawi Terdahulu dan Mukjizat Keabadian Al Qur-an

4. Kitab Samawi Terdahulu dan Mukjizat Keabadian Al Qur-an


Mulai dari suhuf Nabi Ibrahim,
Taurat Nabi Musa,
Zabur Nabi Daud,
Injil Nabi Isa
dan Al Qur-an,
semua berbicara tentang pencipta alam semesta ini
yaitu Allah Yang Maha Esa

Mengesakan Allah dalam 3 hal:

Mengesakan Allah dalam 3 hal:

1. Iman Kepada Rububiyah Allah


1. Iman Kepada Rububiyah Allah

Kita mengakui hanya Allah sajalah pencipta alam semesta ini dan isinya, tidak ada campur tangan siapapun dalam penciptaan

2. Iman Kepada Uluhiyah Allah

2. Iman Kepada Uluhiyah Allah

Kita beribadah hanya kepada Allah saja, tidak mencampur dengan yang lain, semisal menyembelih untuk Allah dan untuk penguasa laut

3. Iman Kepada Asma dan Shifat Allah

3. Iman Kepada Asma dan Shifat Allah

Kita membenarkan bahwa Allah berhaq mempunyai Asma dan Shifat yang SEMPURNA tanpa
Ta’thil
Takyif
Tamtsil
Tahrif
Menjadikan 3 hal KESEMPURNAAN ini, khusus hanya haq Allah saja, tiada yang lain

B. Iman Kepada Rububiyah Allah

B. Iman Kepada Rububiyah Allah
رب : خالق
Pengakuan hanya Allah sendiri sajalah Yang Menciptakan alam semesta ini tanpa bantuan siapapun

1. Pencipta

الحمد لله رب العالمين
Segala puji hanya bagi Allah, Rabb seluruh alam

2. Pemberi Rizqi

وَمَا مِن دَابَّةٍ فِي الْأَرْضِ إِلَّا عَلَى اللَّهِ رِزْقُهَا … هود: 6
“Dan tiada satupun makhluq bergerak (bernyawa) di bumi, melainkan Allah yang menjamin rizqinya


C. Iman Kepada Uluhiyah Allah

C. Iman Kepada Uluhiyah Allah
Kita beribadah hanya kepada Allah saja, tidak mencampur dengan yang lain, semisal menyembelih untuk Allah dan untuk penguasa laut

Catatan: penguasa laut yang bersifat mistis itu sebenarnya TIDAK ADA, di sini dicantumkan untuk memudahkan pemahaman saja


C. Iman Kepada Uluhiyah Allah
قال الله تعالى:
“Dan Kami tidak mengutus seorang Rasulpun sebelum Engkau (Muhammad), melainkan Kami wahyukan kepadanya, bahwasanya tiada Ilah (Tuhan; yang berhaq diibadahi) selain Aku (Allah), maka sembahlah Aku (saja)”
Dakwah utama semua Rasul adalah mengesakan Allah saja!
وَمَا أَرْسَلْنَا مِن قَبْلِكَ مِن رَّسُولٍ إِلَّا نُوحِي إِلَيْهِ أَنَّهُ لَا إِلَٰهَ إِلَّا أَنَا فَاعْبُدُونِ
الأنبياء : 25


D. Iman Kepada Asma dan Shifat Allah

D. Iman Kepada Asma dan Shifat Allah
Ta’thil
Mengingkari asma (nama) atau shifat Allah.

وهو السميع البصير (الشورى: 11)
Tak percaya jika Allah punya nama السميع , maka hal ini tidak boleh.

  1. Tamtsil
    Menyamakan Allah dengan makhluq-Nya.

وهو السميع البصير (الشورى: 11)
Allah mendengar, Aku juga mendengar, brarti Aku sama dengan Allah.
Jadi lafazh ini dilarang.

  1. Takyif
    Mem-bagaimana-kan asma (nama) / shifat Allah.

وهو السميع البصير (الشورى: 11)
Allah itu mendengarnya bagaimana sih?
Pertanyaan seperti ini, terlarang.
16

  1. Tahrif
    Mengganti dari makna yang sebenarnya.

وهو السميع البصير (الشورى: 11)
Makna السميع di sini bukan mendengar tapi memberi.
Perkataan ini tak diperkenankan
Kita membenarkan bahwa Allah berhaq mempunyai Asma dan Shifat yang SEMPURNA tanpa
Ta’thil
Takyif
Tamtsil
Tahrif

E. Buah Iman Kepada Allah
Bertambah keimanan kita
Saat kita teringat qishah al Imam Abu Hanifah ketika mengalahkan atheis dengan gambaran “Kapal” maka kita Akan semakin yaqin dan bertambah pula keimanan kita.

  1. Menguatkan rasa cinta, takut dan harap kepada Allah
    Ketika kita membaca dan memahami:
    وهو السميع البصير (الشورى: 11)
    Maka Allah senantiasa mengawasi kita maka kita pun takut bermakshiyat kepada Allah walaupun kecil.
  2. Mendorong kita agar semangat beribadah
    Dalam الأنبياء : 25, Allah memerintahkan semua Nabi-Nya agar menyembah dan beribadah kepada Allah saja. Itu yang Nabi, sudah terjamin Surganya, maka apalah kita? Jadi kita akan lebih semangat lagi beribadah
  3. Jiwa dan hati kita akan tenteram dan tenang
    Dengan meyaqini bahwa Allah Maha Pemberi rizqi, إِلَّا عَلَى اللَّهِ رِزْقُهَا
    maka kita tak takut akan kehilangan rizqi kita, yang penting bekerja, dan jangan lupa, kita bekerja dalam rangka ibadah dan mencari Ridha Allah.
    17

Mufradat
Arabic
Indonesia
Arabic
Indonesia
نُوحِي
Kami wahyukan
البعرة
Kotoran Unta
دَابَّةٍ
Makhluq bergerak
موْلودٍ
Bayi
أَحْسَنَ
Memperindah
أبوا
Orang Tua
18

التريبات
Contoh Latihan
Contoh Evaluasi

zurnyl@gmail.com
19

Membenarkan dengan sungguh-sungguh akan keberadaan Allah, bahwa Dia lah Pencipta segala sesuatu, Pengatur seluruh alam dan tiada sekutu bagi-Nya
20
Iman Kepada Allah
Secara Ishthilah

Dalil-Dalil Bukti Keberadaan Allah
Fithrah
كُلّ موْلودٍ يُولدُ على الفِطرَة فأبواه يُهَوِّدانه أو يُنصِّرانه أو يُمجسّانه
(Setiap bayi dilahirkan atas dasar fithrah, maka kedua orang tuanyalah yang menjadikannya Yahudi atau Nashrani atau Majusi) HSR al Bukhari dan Muslim

Jadi seorang itu lahir dalam keadaan Muslim yaitu beriman kepada Allah Yang Maha Esa
21

  1. Aqal
    قول الأعرابي: (البعرة تدل على البعير، والأثر يدل على المسير).
    Dalil-Dalil Bukti Keberadaan Allah

Pepatah Arab Badwy
Kotoran unta itu menunjukkan adanya unta
dan jejak itu menunjukkan adanya yang lewat

Ada sebab ada aqibat
22

Dalil-Dalil Bukti Keberadaan Allah

  1. Keteraturan Ciptaan
    الَّذِي أَحْسَنَ كُلَّ شَيْءٍ خَلَقَهُ … السجدة: 7
    Tak ada yang tabrakan
    “Yang memperindah segala sesuatu yang Dia ciptakan”

Mata di depan
Telinga di samping
Hidung di tengah
23

  1. Kitab Samawi Terdahulu dan Mukjizat Keabdadian Al Qur-an
    Mulai dari suhuf Nabi Ibrahim, Taurat Nabi Musa, Zabur Nabi Daud, Injil Nabi Isa dan Al Qur-an, semua berbicara tentang pencipta alam semesta ini yaitu Allah Yang Maha Esa
    24

Mengesakan Allah dalam 3 hal:
Iman Kepada Rububiyah Allah

Kita mengakui hanya Allah sajalah pencipta alam semesta ini dan isinya, tidak ada campur tangan siapapun dalam penciptaan
Iman Kepada Uluhiyah Allah

Kita beribadah hanya kepada Allah saja, tidak mencampur dengan yang lain, semisal menyembelih untuk Allah dan untuk penguasa laut
Iman Kepada Asma dan Shifat Allah

Kita membenarkan bahwa Allah berhaq mempunyai Asma dan Shifat yang SEMPURNA tanpa
Ta’thil
Takyif
Tamtsil
Tahrif
25
Menjadikan 3 hal KESEMPURNAAN ini, khusus hanya haq Allah saja, tiada yang lain

B. Iman Kepada Rububiyah Allah
رب : خاق
Pengakuan hanya Allah sendiri sajalah Yang Menciptakan alam semesta ini tanpa bantuan siapapun
26
Pencipta
الحمد لله رب العالمين
Segala puji hanya bagi Allah, Rabb seluruh alam

Pemberi Rizqi
وَمَا مِن دَابَّةٍ فِي الْأَرْضِ إِلَّا عَلَى اللَّهِ رِزْقُهَا … هود: 6
“Dan tiada satupun makhluq bergerak (bernyawa) di bumi, melainkan Allah yang menjamin rizqinya

C. Iman Kepada Uluhiyah Allah
Kita beribadah hanya kepada Allah saja, tidak mencampur dengan yang lain, semisal menyembelih untuk Allah dan untuk penguasa laut

Catatan: penguasa laut yang bersifat mistis itu sebenarnya TIDAK ADA, di sini dicantumkan untuk memudahkan pemahaman saja
27

C. Iman Kepada Uluhiyah Allah
قال الله تعالى:
“Dan Kami tidak mengutus seorang Rasulpun sebelum Engkau (Muhammad), melainkan Kami wahyukan kepadanya, bahwasanya tiada Ilah (Tuhan; yang berhaq diibadahi) selain Aku (Allah), maka sembahlah Aku (saja)”
Dakwah utama semua Rasul adalah mengesakan Allah saja!
وَمَا أَرْسَلْنَا مِن قَبْلِكَ مِن رَّسُولٍ إِلَّا نُوحِي إِلَيْهِ أَنَّهُ لَا إِلَٰهَ إِلَّا أَنَا فَاعْبُدُونِ
الأنبياء : 25
28

D. Iman Kepada Asma dan Shifat Allah
Ta’thil
Mengingkari asma (nama) atau shifat Allah.

وهو السميع البصير (الشورى: 11)
Tak percaya jika Allah punya nama السميع , maka hal ini tidak boleh.

  1. Tamtsil
    Menyamakan Allah dengan makhluq-Nya.

وهو السميع البصير (الشورى: 11)
Allah mendengar, Aku juga mendengar, brarti Aku sama dengan Allah.
Jadi lafazh ini dilarang.

  1. Takyif
    Mem-bagaimana-kan asma (nama) / shifat Allah.

وهو السميع البصير (الشورى: 11)
Allah itu mendengarnya bagaimana sih?
Pertanyaan seperti ini, terlarang.
29

  1. Tahrif
    Mengganti dari makna yang sebenarnya.

وهو السميع البصير (الشورى: 11)
Makna السميع di sini bukan mendengar tapi memberi.
Perkataan ini tak diperkenankan
Kita membenarkan bahwa Allah berhaq mempunyai Asma dan Shifat yang SEMPURNA tanpa
Ta’thil
Takyif
Tamtsil
Tahrif

E. Buah Iman Kepada Allah
Bertambah keimanan kita
Saat kita teringat qishah al Imam Abu Hanifah ketika mengalahkan atheis dengan gambaran “Kapal” maka kita Akan semakin yaqin dan bertambah pula keimanan kita.

  1. Menguatkan rasa cinta, takut dan harap kepada Allah
    Ketika kita membaca dan memahami:
    وهو السميع البصير (الشورى: 11)
    Maka Allah senantiasa mengawasi kita maka kita pun takut bermakshiyat kepada Allah walaupun kecil.
  2. Mendorong kita agar semangat beribadah
    Dalam الأنبياء : 25, Allah memerintahkan semua Nabi-Nya agar menyembah dan beribadah kepada Allah saja. Itu yang Nabi, sudah terjamin Surganya, maka apalah kita? Jadi kita akan lebih semangat lagi beribadah
  3. Jiwa dan hati kita akan tenteram dan tenang
    Dengan meyaqini bahwa Allah Maha Pemberi rizqi, إِلَّا عَلَى اللَّهِ رِزْقُهَا
    maka kita tak takut akan kehilangan rizqi kita, yang penting bekerja, dan jangan lupa, kita bekerja dalam rangka ibadah dan mencari Ridha Allah.
    30

Mufradat
Arabic
Indonesia
Arabic
Indonesia
نُوحِي
Kami wahyukan
البعرة
Kotoran Unta
دَابَّةٍ
Makhluq bergerak
موْلودٍ
Bayi
أَحْسَنَ
Memperindah
أبوا
Orang Tua
31

Kunjungi!
Website Kami:
gorubah – berubah lebih baik
mantaba – Kembali Belajar Bersama
mengenal berbagai kitab: kitab.my.id
https://hadiah.my.id/
http://zurni.my.id/

Special thanks to all the people who made and released these awesome resources for free:
Presentation template by SlidesCarnival
Photographs by Unsplash
32

زادنا الله علما وحرصا
Terima Kasih
Ada Pertanyaan?
You can find me at
085782760076
zurnyl@gmail.com

33

Shalawat untuk Nabi
Serta Doa untuk orang tua
Shalawat untuk Nabi :
اللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ، وَعَلَى آلِ مُحَمَّدٍ،
كَمَا صَلَّيْتَ عَلَى إِبْرَاهِيمَ، وَعَلَى آلِ إِبْرَاهِيمَ،
إِنَّكَ حَمِيدٌ مَجِيدٌ

Serta Doa untuk orang tua:
ﺭَﺏِّ ﺍﻏْﻔِﺮْ ﻟِﻲْ
ﻭَﻟِﻮَﺍﻟِﺪَﻱَّ ﻭَﺍﺭْﺣَﻤْﻬُﻤَﺎ
ﻛَﻤَﺎ ﺭَﺑَّﻴَﺎﻧِﻲْ ﺻَﻐِﻴْﺮًﺍ
34

Aqidah Akhlaq 9 SMP Bab V Surga Neraka

Aqidah Akhlaq 9 SMP Bab VSurga Neraka Mari Kita Pelajari Bersama, tetap semangat! A. Surga A1. Kekalnya A2. Dimana Letak Surga? Di atas langit ketujuh,…

Aqidah Akhlaq 9 SMP Bab V
S
urga Neraka

Mari Kita Pelajari Bersama, tetap semangat!

A. Surga

A1. Kekalnya

A2. Dimana Letak Surga?

  • Di atas langit ketujuh, dekat Sidratul Muntaha
  • عِنْدَ سِدْرَةِ الْمُنْتَهٰى

عِنْدَهَا جَنَّةُ الْمَأْوٰى ۗ ﴿النجم : 14 – 15﴾

  • (yaitu) di Sidratul Muntaha,

di dekatnya ada surga tempat tinggal,

A3. Berapa Tingkatan Surga?

إِنَّ فِي الْجَنَّةِ مِائَةَ دَرَجَةٍ

“Dalam surga terdapat seratus derajat (tingkat)

كُلُّ دَرَجَتَيْنِ مَا بَيْنَهُمَا كَمَا بَيْنَ السَّمَاءِ وَالْأَرْضِ فَإِذَا سَأَلْتُمُ اللَّهَ فَسَلُوهُ الْفِرْدَوْسَ فَإِنَّهُ أَوْسَطُ الْجَنَّةِ وَأَعْلَى الْجَنَّةِ 

yang jarak antara setiap dua tingkatan bagaikan antara langit dan bumi, maka jika kalian meminta Allah, mintalah surga firdaus, sebab firdaus adalah surga yang paling tengah dan paling tinggi

A4. Berapa Pintu Surga?

في الجنة ثمانية أبواب فيها باب يسمى الريان لا يدخله إلا الصائمون “

Di surga ada delapan pintu. Di antaranya ada pintu yang dinamakan Ar-Rayyan. Tidak dibolehkan memasukinya kecuali orang-orang yang berpuasa.” (HR. Bukhari, no. 3017)

A5. Luasnya Surga

عنْ أَبِي سَعِيدٍ الْخُدْرِيِّ أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ إِنَّ أَهْلَ الْجَنَّةِ لَيَتَرَاءَوْنَ أَهْلَ الْغُرَفِ مِنْ فَوْقِهِمْ كَمَا تَتَرَاءَوْنَ الْكَوْكَبَ الدُّرِّيَّ الْغَابِرَ مِنْ الْأُفُقِ مِنْ الْمَشْرِقِ أَوْ الْمَغْرِبِ لِتَفَاضُلِ مَا بَيْنَهُمْ قَالُوا يَا رَسُولَ اللَّهِ تِلْكَ مَنَازِلُ الْأَنْبِيَاءِ لَا يَبْلُغُهَا غَيْرُهُمْ قَالَ بَلَى وَالَّذِي نَفْسِي بِيَدِهِ رِجَالٌ آمَنُوا بِاللَّهِ وَصَدَّقُوا الْمُرْسَلِينَ

Dari Abu Sa’id Al Khudri Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa Salam bersabda:

“Sesungguhnya penghuni surga benar-benar melihat penghuni kamar-kamar di atas mereka seperti kalian melihat bintang terang lewat dari ufuk timur atau barat karena perbedaan keutamaan diantara mereka.” Mereka bertanya: Itu tempat-tempat para nabi yang tidak dicapai oleh selain mereka? Beliau menjawab: “Tidak, demi Dzat yang jiwaku berada ditanganNya, mereka adalah orang-orang yang beriman kepada Allah dan membenarkan para rasul.”

A6. Sungai-Sungai Minuman

Susu

Khamr

Madu

Semua jenis buah

Muhammad

:15

وَاَنْهٰرٌ مِّنْ لَّبَنٍ لَّمْ يَتَغَيَّرْ طَعْمُهٗ ۚوَاَنْهٰرٌ مِّنْ خَمْرٍ لَّذَّةٍ لِّلشّٰرِبِيْنَ ە ۚ وَاَنْهٰرٌ مِّنْ عَسَلٍ مُّصَفًّى ۗوَلَهُمْ فِيْهَا مِنْ كُلِّ الثَّمَرٰتِ وَمَغْفِرَةٌ مِّنْ رَّبِّهِمْ

dan sungai-sungai air susu yang tidak berubah rasanya, dan sungai-sungai khamar (anggur yang tidak memabukkan) yang lezat rasanya bagi peminumnya dan sungai-sungai madu yang murni. Di dalamnya mereka memperoleh segala macam buah-buahan dan ampunan dari Tuhan mereka.

B. Kengerian Neraka

B1. Kekalnya Neraka

B2. Dimana Letaknya Neraka?

كَلَّآ اِنَّ كِتٰبَ الْفُجَّارِ لَفِيْ سِجِّيْنٍ ۗ ﴿المطففين : ۷﴾

Sekali-kali jangan begitu! Sesungguhnya catatan orang yang durhaka benar-benar tersimpan dalam Sijjin.

B3. Berapa Pintu Neraka?

B4. Sungguh Berat dan Besarnya Neraka

“Pada hari itu neraka jahannam didatangkan, ia mempunyai tujuh puluh ribu tali kekang, setiap tali kekang terdapat tujuh puluh ribu malaikat yang akan menyeretnya.“Muslim No. 5076

قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ يُؤْتَى بِجَهَنَّمَ يَوْمَئِذٍ لَهَا سَبْعُونَ أَلْفَ زِمَامٍ مَعَ كُلِّ زِمَامٍ سَبْعُونَ أَلْفَ مَلَكٍ يَجُرُّونَهَا

B5. Betapa Dalam dan Luasnya Neraka

عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ قَالَ كُنَّا مَعَ رَسُولِ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ إِذْ سَمِعَ وَجْبَةً فَقَالَ النَّبِيُّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ:

 تَدْرُونَ مَا هَذَا؟

 قَالَ قُلْنَا اللَّهُ وَرَسُولُهُ أَعْلَمُ

قَالَ هَذَا حَجَرٌ رُمِيَ بِهِ فِي النَّارِ مُنْذُ سَبْعِينَ خَرِيفًا فَهُوَ يَهْوِي فِي النَّارِ الْآنَ حَتَّى انْتَهَى إِلَى قَعْرِهَا

Abu Hurairah berkata: Kami bersama nabi Shallallahu ‘alaihi wa Salam tiba-tiba beliau mendengar suara sesuatu yang jatuh berdebuk, nabi Shallallahu ‘alaihi wa Salam bertanya: “Tahukah kalian apa itu?” kami menjawab: Allah dan rasulNya lebih tahu. Beliau bersabda: “Itu adalah batu yang dilemparkan ke neraka sejak tujuh puluh tahun, ia nyemplung ke neraka sekarang hingga mencapai keraknya.”

B6. Apa Bahan Bakar Api Neraka?

B7. Perbandingan Api Neraka dan Dunia

Mufradat

Dunia sebatas 5cm

Di dunia………………

Kadang bahagia, kadang sedih

Kadang kaya, kadang miskin

Kadang……….kadang………

Ya itulah dunia

Namun surga……….

Bahagianya abadi

Kunjungi

Website Kami:

  • gorubah berubah lebih baik
  • mantaba Kembali Belajar Bersama
  • mengenal berbagai kitab: kitab.my.id
  • https://hadiah.my.id/
  • http://zurni.my.id/

Special thanks to all the people who made and released these awesome resources for free:

  • Presentation template by SlidesCarnival
  • Photographs by Unsplash

Shalawat untuk Nabi
Serta Doa untuk orang tua

Aqidah 9 SMP Bab II Tanda-Tanda Besar Qiyamah

Aqidah 9 SMPTanda-Tanda Besar Qiyamah Danang Suro Tanda-Tanda Besar QiyamahB. Tanda Besar Qiyamahظهور المهديخروج المسيح الدجالنزول عيسىخروج يأجوج ومأجوجهدم الكعبةالدخانرفع القرآن من السطور والصدورطلوع الشمس…

Aqidah 9 SMP
Tanda-Tanda Besar Qiyamah

Danang Suro

Tanda-
Tanda Besar Qiyamah
B. Tanda Besar Qiyamah
ظهور المهدي
خروج المسيح الدجال
نزول عيسى
خروج يأجوج ومأجوج
هدم الكعبة
الدخان
رفع القرآن من السطور والصدور
طلوع الشمس من المغرب
الدابة
الخسوفات الثلاثة
الريح الباردة
خروج النار
A. Dua Macam Tanda Qiyamah

  1. Tanda Kecil Qiyamah
  2. Tanda Besar Qiyamah
    2

اللهم إني أسألك علما نافعا ، ورزقا طيبا ، وعملا متقبلا
رب زدني علما وارزقني فهما
إذا مات ابن آدم انقطع عمله إلا من ثلاث: صدقة جارية،
أو علم ينتفع به،
أو ولد صالح يدعو له

3
Amal Jariah
Doa

Semoga Allah membalas jasamu wahai guruku, dengan kekal surga-Nya
4

Dua Macam Tanda Qiyamah
Mari Kita Pelajari Bersama, Tetap Semangat!
A

Tanda Kecil Qiyamah: Yaitu tanda-tanda yang mendahului hari Qiyamah dalam kurun waktu yang lama dan merupakan peristiwa yang dianggap biasa. => Banyak Khamr
6
Tanda Besar Qiyamah: Peristiwa-peristiwa yang terjadi menjelang hari Qiyamah dan merupakan sesuatu yang tidak biasa terjadi => Dajjal
Tanda Kecil Qiyamah – Jauh
Tanda Besar Qiyamah – Dekat

Tanda Kecil Qiyamah Tidak Selalu Tercela
إِنَّ بَيْنَ يَدَيِ السَّاعَةِ… ظُهُورَ الْقَلَمِ. “Sesungguhnya menjelang datangnya Kiamat… bermunculannya pena (buku cetak).” Musnad Ahmad (no. 3870)

سَيَكُونُ فِي آخِرِ أُمَّتِي رِجَالٌ يَرْكَبُونَ عَلَى الْمَيَاثِرِ.
“Akan ada di akhir umatku, kaum pria yang menunggangi pelana-pelana” Musnad Imam Ahmad (no. 7078)

7

B. Tanda-
Tanda
Besar
Qiyamah
ظهور المهدي
خروج المسيح الدجال
نزول عيسى
خروج يأجوج ومأجوج
هدم الكعبة
الدخان
رفع القرآن من السطور والصدور
طلوع الشمس من المغرب
الدابة
الخسوفات الثلاثة
الريح الباردة
خروج النار
8
Bukankah dikatakan tanda besar qiyamah itu sepuluh?
Kita katakan iya, benar
Tapi bisa kita jam’ bahwa; Nabi mengatakan itu dalam rangka mendidik umatnya agar mudah dihafal.
Begitu pula, 3 amalan terbaik; di hadits Ibnu Mas’ud > Jihad & Abi Hurairah > Haji
Jadi hal seperti ini tidak bertentangan. الله أعلم

ظهور المهدي
رسول الله أنّه قال: (يخرجُ في آخرِ أُمَّتي المهديُّ، يَسقِيه اللهُ الغَيْثَ، وتُخرِجُ الأرضُ نباتَها، ويُعطِي المالَ صِحاحًا، وتكثُرُ الماشيةُ، وتَعظُمُ الأُمَّةُ، يعيشُ سبعًا، أو ثمانيًا) السلسلة الصحيحة الرقم: 711
B. Tanda-
Tanda
Besar
Qiyamah

Zaman al Mahdi makmur
Al Mahdi akan keluar di akhir umatku, di zaman itu Allah akan menurunkan hujan, sehingga tumbuhlah tanaman, lalu hartapun berlimpah, begitu pula gembalaan, sampai umat Islam makmur. Beliau memerintah selama 7 atau 8
9

B. Tanda-
Tanda
Besar
Qiyamah

  1. خروج المسيح الدجال
    يقول للأعرابيّ: (أرأيتَ إن بَعَثْتُ لك أباك وأمَّك أَتَشْهَدُ أني ربُّك؟ فيقولُ: نعم، فيتمثلُ له شيطانانِ في صورةِ أبيه وأمِّه، فيقولانِ: يا بُنَيَّ اتَّبِعْهُ، فإنه ربُّك) في صحيح الجامع الرقم: 7875
    Tipu Daya Dajjal
    Dajjal berkata kepada Arab Badwi:
    Bagaimana jika aku bangkitkan ayah dan ibumu, akankah kau mengakuiku sebagai tuhanmu?
    Maka Badwi tadi pun menjawab:
    Iya
    Lalu 2 syaithan menyerupai ayah dan ibunya, keduanya pun berkata:
    Wahai anakku, ikutilah dia, karena dia itu tuhanmu
    10
  2. نزول عيسى
    أن رسول الله صلى الله عليه وسلم قال :
    ( وَالَّذِي نَفْسِي بِيَدِهِ لَيُوشِكَنَّ أَنْ يَنْزِلَ فِيكُمْ ابْنُ مَرْيَمَ حَكَمًا مُقْسِطًا فَيَكْسِرَ الصَّلِيبَ وَيَقْتُلَ الْخِنْزِيرَ وَيَضَعَ الْجِزْيَةَ وَيَفِيضَ الْمَالُ حَتَّى لَا يَقْبَلَهُ أَحَدٌ ) رواه البخاري (2222) ومسلم (155)
    Bahwasanya Rasulullah shalallah alaih wa sallam bersabda:
    [Demi Dzat yang diriku berada di tangan-Nya, benar-benar telah dekat zaman ketika Isa bin Maryam turun kepada kalian sebagai pemimpin yang adil; beliau mematahkan shalib, membunuh babi dan menghapus pajak sehingga harta itu berlimpah sampai tak ada seorang (miskin) yang menerima harta.] HSR Al Bukhari dan Muslim
    11
    B. Tanda-Tanda Besar Qiyamah

4.خروج يأجوج
ومأجوج
12
قول رسول الله: (فَيَرْغَبُ نَبِيُّ اللهِ عِيسَى وَأَصْحَابُهُ، فيُرْسِلُ اللَّهُ عليهمُ النَّغَفَ في رِقَابِهِمْ، فيُصْبِحُونَ فَرْسَى كَمَوْتِ نَفْسٍ وَاحِدَةٍ، ثُمَّ يَهْبِطُ نَبِيُّ اللهِ عِيسَى وَأَصْحَابُهُ إلى الأرْضِ، فلا يَجِدُونَ في الأرْضِ مَوْضِعَ شِبْرٍ إِلَّا مَلأَهُ زَهَمُهُمْ وَنَتْنُهُمْ، فَيَرْغَبُ نَبِيُّ اللهِ عِيسَى وَأَصْحَابُهُ إلى اللهِ، فيُرْسِلُ اللَّهُ طَيْرًا كَأَعْنَاقِ البُخْتِ فَتَحْمِلُهُمْ فَتَطْرَحُهُمْ حَيْثُ شَاءَ اللَّهُ)

Sabda Rasul shalallah alaih wa sallam:
[Nabi Isa dan pengikutnya berdoa kepada Allah,
lalu Allah menurunkan ulat ke tengkuk mereka (Ya’juj Ma’juj),
maka seketika itu pula mereka semua menjadi mayat, (mereka mati dalam satu waktu) seperti matinya jasad yang satu,
kemudian Nabi Isa dan pengikutnya turun gunung
dan mendapati tidak ada sejengkalpun tempat di bumi kecuali sudah dipenuhi mayat dan bangkai mereka,
lalu Nabi Isa dan pengikutnyapun berdoa kepada Allah,
maka Allah mengirim burung seperti lehernya unta, lalu burung-burung itupun mengangkat dan melemparkannya di tempat yang Allah kehendaki ] مسلم: 2937.
B. Tanda-
Tanda
Besar
Qiyamah

B. Tanda-
Tanda
Besar
Qiyamah

13
رواه البخاري: 1596

  1. هدم الكعبة
    قال رسول الله:
    (يُخَرِّبُ الكَعْبَةَ ذُو السُّوَيْقَتَيْنِ مِنَ الحَبَشَةِ)
    Rasulullah bersabda:
    [Dzu Suwaiqatain dari Habasyah akan menghancurkan Ka’bah]
  2. الدخان
    قال حذيفة: يا رسول الله! وما الدخان؟ فتلا رسول الله صلى الله عليه وسلم هذه الآية: فَارْتَقِبْ يَوْمَ تَأْتِي السَّمَاء بِدُخَانٍ مُّبِينٍ يَغْشَى النَّاسَ هَذَا عَذَابٌ أَلِيمٌ، يملأ ما بين المشرق والمغرب، يمكث أربعين يوماً وليلة، أما المؤمن؛ فيصيبه منه كهيئة الزكمة، وأما الكافر؛ فيكون بمنزلة السكران؛ يخرج من منخريه وأذنيه ودبره))
    Hudzaifah bertanya: Wahai Rasulullah, apa itu asap (pada hari qiyamah)? Lalu Rasulullah shallah ‘aliah wa sallam membaca ayat: “Maka tunggulah hari ketika langit membawa asap yang nyata. Yang meliputi manusia. Inilah adzab yang pedih.” [Ad-Dukhaan: 10-11] Asap itu memenuhi segala penjuru timur dan barat, ini terjadi selama 40 hari 40 malam. Bagi mu-min, maka dampaknya sakit layaknya orang pileg. Adapun orang kafir, maka mereka seperti orang mabuk, yang asap itu keluar dari hidung, telinga dan duburnya.
    رواه الطبري في تفسيره (22/17-18).
    14
  3. رفع القرآن من السطور والصدور
    Diriwayatkan dari Hudzaifah Radhiyallahu anhu, dia berkata, “Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:
    “Islam akan hilang sebagaimana hilangnya hiasan pada pakaian sehingga tidak diketahui lagi apa itu puasa, tidak juga shalat, tidak juga haji, tidak juga shadaqah. Kitabullah akan diangkat pada malam hari hingga tidak tersisa di bumi satu ayat pun, yang tersisa hanyalah beberapa kelompok manusia: Kakek-kakek dan nenek-nenek, mereka berkata, ‘Kami men-dapati nenek moyang kami (mengucapkan) kalimat ini, mereka mengucapkan, ‘Laa ilaaha illallaah’, maka kami pun mengucapkannya. Lalu Shilah berkata kepadanya, “(Kalimat) Laa Ilaaha Illallaah tidak berguna bagi mereka, sedangkan mereka tidak mengetahui apa itu shalat, tidak juga puasa, tidak juga haji, dan tidak juga shadaqah. Lalu Hudzaifah berpaling darinya, kemudian beliau mengulang-ulangnya selama tiga kali. Setiap kali ditanyakan hal itu, Hudzaifah berpaling darinya, lalu pada ketiga kalinya Hudzaifah menghadap dan berkata, “Wahai Shilah, kalimat itu menyelamatkan mereka dari Neraka (sebanyak tiga kali).”
    Sunan Ibni Majah (II/1344-1245), al-Hakim dalam al-Mustadrak (IV/473), dan beliau berkata, “Hadits ini shahih dengan syarat Muslim
    يَدْرُسُ اْلإِسْلاَمُ كَمَا يَدْرُسُ وَشْيُ الثَّوْبِ حَتَّى لاَ يُدْرَى مَا صِيَامٌ، وَلاَ صَلاَةٌ، وَلاَ نُسُكٌ، وَلاَ صَدَقَةٌ وَيُسْرَى عَلَى كِتَابِ اللهِ k فِـي لَيْلَةٍ فَلاَ يَبْقَى فِي اْلأَرْضِ مِنْهُ آيَةٌ، وَتَبْقَى طَوَائِفُ مِنَ النَّاسِ: الشَّيْخُ الْكَبِيرُ، وَالْعَجُوزُ، يَقُولُونَ: أَدْرَكْنَا آبَاءَنَا عَلَى هَذِهِ الْكَلِمَةِ؛ يَقُولُونَ: لاَ إِلهَ إِلاَّ اللهُ فَنَحْنُ نَقُولُهَا: فَقَالَ لَهُ صِلَةُ: مَا تُغْنِي عَنْهُمْ لاَ إِلهَ إِلاَّ اللهُ، وَهُمْ لاَ يَدْرُونَ مَا صَلاَةٌ، وَلاَ صِيَامٌ، وَلاَ نُسُكٌ، وَلاَ صَدَقَةٌ فَأَعْرَضَ عَنْهُ حُذَيْفَةُ، ثُمَّ رَدَّدَهَا عَلَيْهِ ثَلاَثًا، كُلَّ ذَلِكَ يُعْرِضُ عَنْهُ حُذَيْفَةُ، ثُمَّ أَقْبَلَ عَلَيْهِ فِي الثَّالِثَةِ، فَقَالَ: يَا صِلَةُ! تُنْجِيهِمْ مِنَ النَّارِ، ثَلاَثًا
    15

B. Tanda-
Tanda
Besar
Qiyamah

16
Setelah Matahari Terbit dari Barat

Iman TIDAK Diterima

3
Sebelum Matahari Terbit dari Barat

Iman Diterima
1
Matahari Terbit dari Tempat Tenggelamnya
Semua manusia kaget dan otomatis beriman namun…………
2

  1. طلوع الشمس من المغرب
    dari Abu Hurairah, bahwa-sanya Rasulullah bersabda:
    لاَ تَقُوْمُ السَّاعَةَ حَتَّى تَطْلُعَ الشَّمْسُ مِنَ الْمَغْرِبِ، فَإِذَا طَلَعَتْ، فَرَآهَا النَّـاسُ؛ آمَنُوا أَجْمَعُوْنَ، فَذَلِكَ حِيْنَ لاَ يَنْفَعُ نَفْسًا إِيْمَانُهَا لَمْ تَكُنْ آمَنَتْ مِنْ قَبْلُ أَوْ كَسَبَتْ فِيْ إِيْمَانِهَا خَيْرًا.
    “Tidak akan terjadi Kiamat sehingga matahari terbit dari sebelah barat, jika ia telah terbit, lalu manusia menyaksikannya, maka semua orang akan beriman, ketika itu tidaklah bermanfaat lagi iman seseorang yang belum beriman sebelum itu, atau dia (belum) mengusahakan kebaikan dalam masa imannya.” Shahiih al-Bukhari, Shahiih Muslim

تَخْرُجُ الدَّابَّةُ وَمَعَهَا عَصَا مُوْسَـى وَخَاتَمُ سُلَيْمَانَ فَتَخْطِمُ الْكَـافِرَ -قَالَ عَفَّانُ (أَحَدُ رُوَاةِ الْحَدِيْثِ): أَنْفَ الْكَافِرِ- بِالْخَاتَمِ وَتَجْلُوْ وَجْهَ الْمُؤْمِنِ بِالْعَصَا، حَتَّى إِنَّ أَهْلَ الْخِوَانِ لَيَجْتَمِعُوْنَ عَلَى خِوَانِهِمْ فَيَقُوْلُ هَذَا: يَا مُؤْمِنُ! وَيَقُوْلُ هَذَا: يَا كَافِرُ!
“Seekor hewan akan keluar dengan membawa tongkat Musa, dan cincin Sulaiman, lalu dia akan memberikan tanda (cap sebagai tanda pengenal) kepada seorang kafir -Affan (perawi hadits) berkata, ‘Pada hidung seorang kafir- dengan cincin dan menjadikan bercahaya serta memutihkan wajah mukmin dengan tongkat, sehingga orang-orang yang sedang berkumpul pada hidangan makanan akan saling menyeru, maka yang ini berkata, ‘Wahai mukmin!’ Sementara yang lain berkata, ‘Wahai Kafir!’” Musnad Imam Ahmad, tahqiq Ahmad Syakir, beliau berkata, “Sanadnya shahih.”
17

  1. الدابة
    Bukankah tadi dikatakan, setelah matahari terbit dari barat, tidak lagi diterima iman? Bisa kita jam’ dari berbagai hadits bahwa:
    Iman yang tidak diterima di sini ketika sebelumnya kafir. Namun jika sebelumnya beriman dan tetap beriman maka imannya masih dianggap. ألله أعلم

B. Tanda-
Tanda
Besar
Qiyamah

10.الخسوفات الثلاثة
عن حذيفة بن أسيد رضي الله عنه أن رسول الله صلى الله عليه وسلم قال: ((لا تقوم الساعة حتى تروا عشر آيات: فذكر منها ثلاثة خسوف: خسف بالمشرق، وخسف بالمغرب, وخسف بجزيرة العرب)) رواه مسلم (2901)
(Tidaklah terjadi hari Qiyamah sampai datang sepuluh tanda: lalu beliau menyebutkan diantaranya: tiga gerhana yaitu di timur, barat dan semenanjung Arab)
Gerhana Di Timur
ألله أعلم
tempat pastinya
Tapi yang jelas di timur Arab
18
Gerhana Di Barat
ألله أعلم
tempat pastinya
Tapi yang jelas di barat Arab
Gerhana Di Arab
Semenanjung Arab, yaitu yang memamjang dari perbatasan Saudi (sekarang) di utara yaitu Yordan sampai selatan yaitu Yaman

ثُمَّ يُرْسِلُ اللهُ رِيْحًا بَارِدَةً مِنْ قِبَلِ الشَّامِ، فَلاَ يَبْقَى عَلَـى وَجْهِ اْلأَرْضِ أَحَدٌ فِيْ قَلْبِهِ مِثْقَالُ ذَرَّةٍ مِنْ خَيْرٍ أَوْ إِيْمَانٍ إِلاَّ قَبَضَتْهُ، حَتَّـى لَوْ أَنَّ أَحَدَكُمْ دَخَلَ فِـي كَبِدِ جَبَلٍ لَدَخَلَتْهُ عَلَيْهِ حَتَّى تَقْبِضَهُ.
“Lalu Allah mengutus angin dingin dari arah Syam, tidak ada seorang pun di muka bumi yang memiliki kebaikan atau keimanan sebesar biji sawi di dalam hatinya melainkan Allah mencabutnya, walaupun seseorang di antara kalian masuk ke tengah-tengah gunung niscaya angin tersebut akan memasukinya sehingga ia mencabutnya (mewafatkannya).” Shahiih Muslim

إِنَّ اللهَ يَبْعَثُ رِيْحًا مِنَ الْيَمَنِ، أَلْيَنُ مِنَ الْحَرِيْرِ، فَلاَ تَدَعُ أَحَدًا فِـيْ قَلْبِهِ مِثْقَالُ ذَرَّةٍ مِنْ إِيْمَانٍ؛ إِلاَّ قَبَضَتْهُ.
‘Sesungguhnya Allah mengirimkan angin dari arah Yaman yang lebih lembut daripada sutera, angin itu tidak akan pernah meninggalkan seorang pun yang di dalam hatinya terdapat keimanan seberat biji sawi melainkan dia mencabutnya (mewafatkannya).” Shahiih Muslim
19

  1. الريح الباردة
    Hal ini bisa dijawab dari dua sisi:
    Kemungkinan akan ada dua angin, dari arah Syam dan dari arah Yaman.

وَنَارٌ تَخْرُجُ مِنْ قُعْرَةِ عَدْنٍ تُرَحِّلُ النَّاسَ.
“Dan api yang keluar dari jurang ‘Adn yang menggiring manusia.” Shahiih Muslim

يُحْشَرُ النَّاسُ عَلَى ثَلاَثٍ: طَرَائِقَ رَاغِبِيْنَ وَرَاهِبِيْنَ، وَاثْنَانِ عَلَى بَعِيْرٍ، وَثَلاَثَةٌ عَلَـى بَعِيْرٍ، وَأَرْبَعَةٌ عَلَى بَعِيْرٍ، وَعَشْرَةٌ عَلَى بَعِيْرٍ، وَيَحْشُرُ بَقِيَّتُهُمُ النَّـارُ، تَقِيْلُ مَعَهُـمْ حَيْثُ قَالُوا، وَتَبِيْتُ مَعَهُمْ حَيْثُ بَاتُوْا، وَتُصْبِحُ مَعَهُمْ حَيْثُ أَصْبَحُوْا، وَتَمْسِي مَعَهُمْ حَيْثُ أَمْسَوا.
“Manusia itu dikumpulkan menjadi tiga kelompok: kelompok orang yang bersuka ria, kelompok yang merasa takut, dan kelompok di mana dua orang di atas unta, tiga orang di atas unta, empat orang di atas unta, dan sepuluh orang di atas unta, dan selebihnya digiring oleh api, api ini akan selalu bersama mereka di saat mereka istirahat, di saat mereka bermalam, di waktu pagi, dan di waktu sore hari.” Shahiih al-Bukhari dan Shahiih Muslim
20

  1. خروج النار
    Setelah kejadian ke-12 ini,
    Barulah ditiup sangkakala
    Oleh malaikat Israfil
    Dan hancurlah semua alam ini
    Begitu pula makhluq yang di dalamnya

Mufradat

>
قُعْرَةِ
Jurang
طَلَعَ
Terbit
قَبَضَ
Mencabut
وَشْيُ
Hiasan
خسوف
Gerhana
ارْتَقِبْ
Tunggulah
تَخْطِمُ
Menstempel
يُخَرِّبُ
Menghancurkan
21

22
زادنا الله علما وحرصا
Terima Kasih
Pertanyaan?
You can find me at
085782760076
zurnyl@gmail.com

Kunjungi >
Website Kami:
gorubah – berubah lebih baik
mantaba – Kembali Belajar Bersama
mengenal berbagai kitab: kitab.my.id
https://hadiah.my.id/
http://zurni.my.id/

Maraji:
https://mawdoo3.com
https://dorar.net
https://almanhaj.or.id

Special thanks to all the people who made and released these awesome resources for free:
Presentation template by SlidesCarnival
Photographs by Unsplash
23

Shalawat untuk Nabi
Serta Doa untuk orang tua
Shalawat untuk Nabi :
اللَّهُمَّ صَلِّ عَلَى مُحَمَّدٍ، وَعَلَى آلِ مُحَمَّدٍ،
كَمَا صَلَّيْتَ عَلَى إِبْرَاهِيمَ، وَعَلَى آلِ إِبْرَاهِيمَ،
إِنَّكَ حَمِيدٌ مَجِيدٌ

Serta Doa untuk orang tua:
ﺭَﺏِّ ﺍﻏْﻔِﺮْ ﻟِﻲْ
ﻭَﻟِﻮَﺍﻟِﺪَﻱَّ ﻭَﺍﺭْﺣَﻤْﻬُﻤَﺎ
ﻛَﻤَﺎ ﺭَﺑَّﻴَﺎﻧِﻲْ ﺻَﻐِﻴْﺮًﺍ
24

Nullam id dolor elit id nibh pharetra

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry’s standard dummy text ever since the 1500s, when…

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry’s standard dummy text ever since the 1500s, when an unknown printer took a galley of type and scrambled it to make a type specimen book. It has survived not only five centuries, but also the leap into electronic typesetting, remaining essentially unchanged. It was popularised in the 1960s with the release of Letraset sheets containing Lorem Ipsum passages, and more recently with desktop publishing software like Aldus PageMaker including versions of Lorem Ipsum.